Bupati Pacitan Resmikan Program CSR di SDN 1 Ngumbul

PEMDES NGUMBUL 23 Februari 2023 17:33:19 WIB

ngumbul.kabpacitan.id _ Corporate Social Responsibility (CSR) adalah suatu program tanggung jawab sosial yang dilakukan oleh perusahaan-perusahaan kepada stakeholders dan pihak-pihak lain yang berkepentingan, termasuk masyarakat. Dalam hal ini Pemerintah Kabupaten Pacitan bekerja sama dengan PT. Indomarco Prismatama (Indomaret) dan Sari Husada Nutrisi untuk program dukungan rehabilitasi sekolah dan beasiswa. Dengan adanya hal tersebut Pemerintah Kabupaten Pacitan menitikkan program salah satunya di SDN 1 Ngumbul Kecamatan Tulakan, guna untuk memacu semangat siswa siswi dalam belajar serta mewujudkan pendidikan yang berkualitas. Peresmian ini di buka dan di tanda tangani langsung oleh Bupati Pacitan pada hari Kamis tanggal 23 Pebruari 2023 di SDN 1 Ngumbul Kecamatan Tulakan.

Dokumen Lampiran : Bupati Pacitan Resmikan CSR SDN 1 Ngumbul


Komentar atas Bupati Pacitan Resmikan Program CSR di SDN 1 Ngumbul

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

LAYANAN INFORMASI

SISTIM INFORMASI KABUPATEN

taji-prima

SI PEMANDU DESA

GOVERNMENT PUBLIC RELATIONS (GPR)

PROFIL DESA NGUMBUL

E-PAPER MAJALAH DESA

VIDEO LIERASI DIGITAL

BPBD PACITAN

LINK PPID

WEBSITE KIM PENA

Lokasi Ngumbul

tampilkan dalam peta lebih besar